Taman Pemancingan Alami (TAMPI) |
Di sini menyediakan pemancingan untuk keluarga dan bisa langsung di bakar atau digoreng,TAMPI sangat cocok bagi anda yang ingin mengajak Keluarga, teman, kerabat atau saudara untuk berkumpul, refreshing, dan melepas lelah sehabis bekerja.Biasanya pengunjung pemancingan ini pada hari biasa adalah para pegawai, tapi kalau hari libur biasanya keluarga yang sedang berlibur," katanya.